Salam Dasyat

Goodel Teacoffeeshop (GT) merupakan salah satu anak perusahaan CV. Citra Muda Berlian. GT merupakan bisnis unggulan dari perusahaan ini. Berdiri 3 tahun lalu di kota Yogyakarta yang dalam perjalanannya membuka beberapa outlet di kota serang dan sekitarnya yang kemudian merambah Sumatra dan kota-kota di pulau Jawa juga termasuk Denpasar dan Singaraja -Bali.

Perusahaan menjalin kerja sama dengan lembaga-lembaga bisnis seperti :

Departemen Kementrian Koperasi dan UKM, Richard Abimanyu Consulting (Konsultan Management & UKM),Forum UKM, Entrepreneur University, Komunitas-komunitas bisnis, Tabloid Waralaba, Media massa, Bank Mandiri dll.

KEMITRAAN


1.      Boking Fee, Protect Lokasi Strategis Rp.200.000 (Dua Ratus Ribu Rupiah)
2.      Pembayaran Transfer Rp. 8.000.000,- (Delapan Juta Rupiah) Ke Bank Mandiri Cabang Serang No. Rek : 155-00-0189940-3 Atas nama : ABDI RAMDAN
3.      Bukti Transfer/setoran tunai di fax ke (0254) 282989 dan (Via SMS 081380344935)
4.      Pengiriman Outlet 10  S/d 15 hari dari pembayaran
5.      Training karyawan langsung bisa dilaksanakan pada saat pengiriman outlet atau sesuai kasepakatan
6.       Untuk luar kota + ongkos kirim (dibayar dimuka) sesuai dengan tanda bukti ongkos kirim
7.      Untuk dalam kota (Serang) ongkos kirim Rp. 150.000,- s/d Rp. 250.000,

Fasilitas Yang Diperlukan
1.     Lokasi berada ditempat yang strategis (sewa) :  
    Daerah kampus, perumahan, pusat perbelanjaan, mall, dll
2.    Luas tempat sesuai ukuran outlet
3.    Tenaga pelaksana (operator) yang memenuhi kualifikasi 
    dan ditraining oleh GT
4.    Transportasi lokal (sepeda Motor)

Syarat Menjadi Franchisee :
1.     Menyukai jenis bisnis / usaha ini
2.    Menyukai jenis produk munuman
3.    Bersedia untuk bekerja keras dan berperan 
    aktif dalam mengoperasikan bisnis GT
4.    Berkomitmen untuk mematuhi 
    standarisasi bisnis GT
5.    Berkomitmen untuk ikut mengembangkan 
    brand/merek GT
6.    memahami keuntungan dan resiko bergabung
    dengan bisnis GT
7.    Memiliki investasi dana yang cukup

Supporting Franchisor (Pusat)
1.     Menyediakan training karyawan
2.    Menjamin bahwa karyawan diatas siap kerja 
    dan memenuhi standart keahlian
3.    Menyediakan perlengkapan yang dibutuhkan 
    dalam bisnis GT
4.    Menyediakan kelengkapan bisnis GT
5.    Menyediakan stok bahan baku utama
6.    Melaksanakan Training secara berkala, 
     baik ditraining center maupun cabang
7.    Melakukan audit control seluruh cabang
8.    Melakukan perubahan harga jual ke konsumen
9.    Melakukan kegiatan promosi nasional

Peranan Franchisee (Penerima)
1.     Mengajukan usulan lokasi tempat
2.    Melakukan pengawasan secara menyeluruh 
    peralatan, disiplin karyawan
3.    Melakukan pembelian bahan baku GT
4.    Bertanggung jawab atas hasil penjualan
5.    Secara terus menerus memberikan karyawan 
    dalam tugas sehari-hari
6.    Bertanggung jawab atas biaya 
    sewa tempat atau lokasi
7.    Melakukan promosi kurang lebih 
    radius 1 km dari outlet



Mengapa layak untuk Anda


1. Belum banyak kompetitor

2. Selalu melakukan inovasi produk

3. Start up cost relative terjangkau

4. Masa kerja sama 3 tahun

5. Pangsa pasar terus tumbuh

6. Produk GOODEL siap saji, sehat & bergizi

7. Bahan baku murah, terjamin dan disuplai rutin

8. Proyeksi BEP (Break Event Point) cepat, kurang dari 3 Bulan

9. Sistem telah teruji dan mudah diaplikasikan